Cara Membuat Stiker Whatsapp Tanpa Aplikasi Editing
Cara Membuat Stiker Whatsapp Tanpa Aplikasi Editing

Cara Membuat Stiker Whatsapp Tanpa Aplikasi Editing

Netijon – Cara Membuat Stiker Whatsapp Tanpa Aplikasi Editing

Cara Membuat Stiker Whatsapp Tanpa Aplikasi

Sekarang ini Whatsapp menjadi aplikasi chatting yang dipakai nyaris semua orang. Salah satunya yang menarik dari aplikasi ini yaitu adalah fitur barunya yakni sticker. Dengan sticker, kita dapat menyampaikan pesan unik, dan menarik

Mau tahu cara membuat stiker Whatsapp tanpa aplikasi? Berikut adalah cara mudah Membuat Stiker Whatsapp Tanpa Aplikasi Editing

BACA JUGA : Cara Membalas Chat Grup WhatsApp Tanpa Ketahuan Online

Stiker Whatsapp Dengan Foto Sendiri

Untuk bisa menggunakan  sticker unik yang ada di Aplikasi Whatsapp, kita bisa juga lho membuat sticker dengan memakai photo selfie kita atau orang yang kita kenal. Tetapi untuk ini, kita harus mendownload aplikasi stiker di Play Store yaitu Personal Stickers for Whatsapp. Ingin tahu triknya? Di bawah ini adalah beberapa langkahnya:

  • Yang pertama adalah kita harus mendownload aplikasi Personal Sticker for Whatsapp, Background Eraser, dan PicsArt. Ke-3 aplikasi ini dapat diunduh dengan gratis dan dapat mempermudah kita membuat sticker wajah yang unik dan berbeda.
  • Siapkan photo yang akan dijadikan sticker dan tentukan minimum tiga sticker untuk ditambahkan ke aplikasi.
  • Hapus background photo memakai Background Eraser.
  • Triknya buka aplikasi Background Eraser, click Load a Foto, dan pilih photo yang akan dipakai. Hapus background dengan mengusap jari hingga background berada di belakang photo wajah hilang. Sesudahnya, pilih Done dan save untuk simpan photo.
  • Sesudah photo siap, kita tinggal menambah kalimat unik, lucu, dan menarik untuk kita tempelkan dengan photo tadi.
  • Caranya, buka aplikasi PicsArt dan buka photo barusan.
  • Selanjutnya, tentukan pilihan Text dan kita dapat menulis kata yang akan ditambahkan dengan font dan warna yang dapat kita tetapkan sendiri.
  • Langkah terakhir adalah mengupload photo jadi sticker Whatsapp.,bukalah aplikasi Personal Sticker for
  • Whatsapp dan masukan photo dengan tulisan tadi. Sesudah selesai dipilih, photo tadi akan secara otomatis tersimpan sebagai sticker dan kita dapat mengirimkan pesan lucu tadi ke teman-teman.

Cukup mudahkan membuat stiker Whatsapp tanpa aplikasi? Kita dapat pilih download sticker dengan cepat dan gratis tak perlu menguduh program atau membuat sticker lucu sendiri.

Aplikasi Membuat Stiker Whatsapp

pengguna WhatsApp pun bisa membuat stikernya sendiri. Ada beberapa cara untuk kamu membuat stiker WhatsApp atau WA. Salah satunya menggunakan aplikasi Sticker.ly. Dengan aplikasi ini, pengguna dapat membuat stiker dari gambar atau foto pribadinya sendiri.

Cara Membuat stiker WhatsApp Menggunakan Aplikasi Sticker.ly.

Berikut ini cara membuat stiker WhatsApp menggunakan aplikasi Sticker.ly.

  • Download aplikasisticker.ly di PlayStore atau AppStore
  • Masuk atau Log in dengan Facebook atau Google Click icon “+” Tentukan Animated atau Reguler
  • Bila Anda pilih reguler Anda akan membuat stiker secara umum, untuk animated Anda akan membuat stiker berbentuk GIF yang bisa bergerak
  • Upload gambar Anda. Tambah gambar yang ingin Anda ubah menjadi stiker ke paket stiker. Anda bisa memakai photo, meme, atau foto kamu sendiri
  • Edit sesuai dengan keinginan Anda. Gunakan editor stiker untuk membuat desain stiker Anda sendir
    Seterusnya Anda bisa menambah tag atau langsung click “Save” Tambah “New Pack” Click “Create”
  • Export stiker Anda ke WhatsApp.
  • Sesudah stiker dibikin click “Add to WhatsApp” untuk menambahnya ke koleksi stiker WhatsApp Anda Sekarang, stiker akan automatis masuk di daftar koleksi stiker WhatsApp Anda

BACA JUGA : Super Soccer TV aplikasi Streaming Hemat Kuota